RESEP AYAM TIM DENGAN SAMBAL JAHE
Update Postingan Kali ini Admin Akan Berbagi Informasi Terbaru Khusus Buat Sobat semua yakni tentang
RESEP AYAM TIM DENGAN SAMBAL JAHE
Semoga bisa Bermanfaat ya Buat Sobat Semua. Lebih Jelas dan Detail Baca Selengkapnya dibawah ini :
Resep Ayam Tim Sambal JaheBahan :
- 1 ekor ayam
- 3 batang daun bawang, bagian putihnya dimemarkan
- 1 potong jahe, dimemarkan
- ¼ cup arak putih
- 1 sdm garam
Sambal jahe :
- 5 buah cabe merah
- 1 potong jahe
- 5 sdm kecap asin
Cara membuat ayam tim sambal jahe :
- Ayam dicuci bersih lalu dikeringkan, setelah itu lumuri dengan garam.
- Masukkan bawang daun dan jahe ke dalam perut ayam.
- Siramkan arak putih diamkan sekitar 25 menit supaya bumbu meresap.
- Kukus sekitar 20 menit dan dinginkan.
- Potong-potong ayam memanjang.
- Sambal jahe dibuat dengan merebus cabe merah, kemudian haluskan bersama jahe, tambahkan kecap asin.
- Hidangkan ayam tim bersama sambal jahe.
Demikian tentang
RESEP AYAM TIM DENGAN SAMBAL JAHE