RESEP TUMIS KACANG PANJANG
Update Postingan Kali ini Admin Akan Berbagi Informasi Terbaru Khusus Buat Sobat semua yakni tentang
RESEP TUMIS KACANG PANJANG
Semoga bisa Bermanfaat ya Buat Sobat Semua. Lebih Jelas dan Detail Baca Selengkapnya dibawah ini :
RESEP MASAKAN TUMIS KACANG PANJANGBahan dan Bumbu :
- 5 ikat kecil kacang panjang, potong-potong
- 3 buah ati dan ampela ayam, potong-potong
- 5 buah cabe merah, iris
- 5 butir bawang merah, iris tipis
- 2 siung bawang putih, iris tipis
- 2 buah tomat, iris tipis
- 2 lembar daun salam
- 1 cangkir santan kental
- 1 ruas jahe, haluskan
- 1 potong lengkuas, haluskan
- ½ sdm air asam jawa
- garam secukupnya
- 2 sdm minyak goreng
CARA MEMASAK TUMIS KACANG PANJANG :- Panaskan minyak, masukkan cabe, bawang dan bumbu lainnya. Masukkan ati dan ampela, aduk dan masak hingga setengah matang.
- Masukkan kacang panjang dan santan, aduk terus hingga matang. Angkat dan sajikan.
Demikian tentang
RESEP TUMIS KACANG PANJANG